
About Course
Teori dan Konsep Sejarah, dirancang untuk memberikan pemahaman mendalam tentang berbagai teori yang digunakan dalam kajian sejarah serta konsep-konsep utama yang menjadi dasar dalam disiplin ilmu sejarah. Peserta akan mempelajari bagaimana teori sejarah berkembang dari masa ke masa, mulai dari pendekatan tradisional hingga perspektif kontemporer, serta bagaimana konsep-konsep seperti ruang, waktu, kausalitas, dan perubahan sosial digunakan dalam analisis sejarah.
Course Content
Pengertian Sejarah
Konsep Manusia, Ruang dan Waktu dalam Sejarah
Dasar-dasar Penelitian Sejarah
Tradisi Sejarah Masyarakat Indonesia
Student Ratings & Reviews
No Review Yet